Pegawai BPMP Provinsi DKI Jakarta Teguhkan Komitmen dengan Penandatanganan Pakta Integritas
Irni Wulandari, S.Pt

Sebagai bentuk komitmen dalam menjunjung tinggi profesionalisme dan akuntabilitas, seluruh pegawai Balai Penjaminan Mutu Pendidikan (BPMP) Provinsi DKI Jakarta melaksanakan penandatanganan Pakta Integritas, pada hari Kamis, 20 Maret 2025. Acara ini berlangsung di Aula Mitra Nusantara dan dihadiri oleh para pegawai baik ASN maupun PPNPN serta jajaran pimpinan BPMP Provinsi DKI Jakarta. Kegiatan diawali dengan pembacaan Pakta Integritas yang dipimpin oleh Plt. Kepala BPMP Provinsi DKI Jakarta (Moch. Salim Somad, S. Kom., M. Pd). Dalam pembacaan tersebut, seluruh pegawai dengan penuh kesungguhan menyatakan komitmen untuk bekerja secara jujur, transparan, dan bertanggung jawab dalam memberikan pelayanan …

/ kegiatan

Pegawai BPMP Provinsi DKI Jakarta Teguhkan Komitmen dengan Penandatanganan Pakta Integritas
Irni Wulandari, S.Pt

Sebagai bentuk komitmen dalam menjunjung tinggi profesionalisme dan akuntabilitas, seluruh pegawai Balai Penjaminan Mutu Pendidikan (BPMP) Provinsi DKI Jakarta melaksanakan …

Forum Konsultasi Publik Sebagai Upaya Pelibatan Masyarakat dalam Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik di BPMP Provinsi DKI Jakarta
Irni Wulandari

Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik mengamanatkan bahwa perlunya pelibatan masyarakat dalam pelayanan publik. Berkaitan engan hal tersebut, …

Tanjidor ASN Sadar Hukum – Kerja sama BPMP DKI Jakarta dengan LBH Muhammadiyah
Sri Rakhmawanti, S.E., M.M.

Kesadaran hukum merujuk pada pemahaman dan kesadaran individu atau kelompok masyarakat terhadap peraturan atau hukum yang berlaku. Kesadaran ini sangat …

Belajar Bersama Pembangunan Zona Integritas melalui Tanjidor
Sri Rakhmawanti, SE, MM

Kegiatan Tanya Jawab Informasi dan Koordinasi (Tanjidor) merupakan kegiatan belajar bersama seluruh pegawai BPMP DKI Jakarta. Dalam Tanjidor disosialisasikan dan …

Loading...

 

RUMAH PENDIDIKAN DAN PELAYANAN PUBLIK RAMAH: WUJUDKAN LAYANAN PUBLIK YANG LEBIH BAIK
Irni Wulandari
Sebagai pegawai di Kementerian Pendidikan, Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen), kita memiliki peran penting dalam …

KUATKAN IKLIM INKLUSIVITAS DENGAN KEPEMIMPINAN YANG MELAYANI
Sri Rakhmawanti, S.E., M.M.
Di tengah dinamika dunia yang semakin kompleks dan beragam, isu inklusivitas semakin mendapat perhatian …

DEEP LEARNING MUDAH DAN SERU !!!
Upi Purnamasari, Widyaprada BPMP DKI Jakarta
DEEP LEARNING, akhir-akhir ini jadi pembicaraan dan buah bibir dikalangan pendidik, mulai dari guru, …

PENTINGNYA MENGELOLA KECERDASAN EMOSI DI LINGKUNGAN KERJA
Saibatul Aslamiyah, S.Pd, M.Psi
Peranan kecerdasan emosional di lingkungan kerja Dalam hiruk pikuk dunia kerja modern, kecerdasan intelektual …

Generasi Terputus: Mengapa Sebagian Anak di Jakarta Terancam Masa Depannya?
Heni Mulyani
Mengapa di Jakarta, yang dikenal sebagai pusat kemajuan dan pendidikan, masih banyak anak-anak yang …

Loading...

Stora-24 by Anti Kesuma: Sebuah Kata Rindu dari Tanah Suci

Musim yang mulai kacau di negeriku ini menjadikan tubuh kebanyakan diri meraung gundah. Demam tinggi kadang dehidrasi. Mungkin tak cuma di sini, di belahan bumi ...

/

STORA-24 by Anti Kesuma: Seri Nge-fiksi| 1

Suka baca cerpen atau novel? Mungkin beberapa orang beranggapan mereka yang gemar membaca cerpen atau novel itu hanya yang berada di barisan melankolis ataupun mereka ...

/

Uswatun Hasanah: “Anakku Melamarku”

Dan, perempuan yang memeluk bayi di dadanya berkata, bicaralah tentang anak-anak. Dan, katanya: Anakmu bukanlah anakmu. Mereka adalah putra putri kerinduan kehidupan terhadap dirinya sendiri ...

/

STORA-24 by Anti Kesuma:Teater 50

Dunia ini panggung sandiwara Cerita yang mudah berubah…   Peran yang kocak bikin kita terbahak-bahak Peran bercinta bikin orang mabuk kepayang…   Dunia ini penuh ...

/

Info DKM AT-TARBIYAH dan DWP LPMP DKI Jakarta

Kegiatan DKM At-Tarbiyah BPMP Provinsi DKI Jakarta Tahun 2023
Waktu tak terasa bergulir dengan cepat, sehingga tak terasa kita telah meninggalkan tahun 2023 dan telah memasuki tahun ...

Facebook Posts

This message is only visible to admins.
Problem displaying Facebook posts. Backup cache in use.
PPCA Error: Due to Facebook API changes it is no longer possible to display a feed from a Facebook Page you are not an admin of. The Facebook feed below is not using a valid Access Token for this Facebook page and so has stopped updating.